Cara memasang scroll pada kotak komentar

Cara memasang scroll pada kotak komentar

Apa kabar sobat? kita ketemu lagi di Blognya Reggy. Pada kesempatan ini saya akan sharing tips blogging yaitu cara memberi scroll pada kotak komentar. Jumlah komentar yang banyak pada sebuah halaman blog memang membuat halaman blog itu panjang ke bawah. Selain itu, pengunjung yang ingin berkomentar harus melewati puluhan komentar. Alangkah baiknya kita memasang scroll pada kotak komentar itu seperti milik saya. mau tau screenshotnya? lihat di bawah
 Cara memasangnya cukup mudah kok sobat. Mau tau caranya? ikuti langkah - langkah di bawah ini:

1. Pastikan sobat sudah login pada blog sobat
2. Template
3. Edit HTML
4. Expand Template Widget
5. Cari kode #comments-block{
6. Kalau di template saya seperti ini
#comments-block{border:0px dotted #ccc;width:569px;margin:1.3em 0 1.5em;line-height:1.6em}
7. Ganti tulisan yang mirip dengan kode berwarna merah dengan kode di bawah ini
max-height:300px;border:1px solid #eee;overflow:auto;
8. Sehingga akan menjadi seperti ini
#comments-block{max-height:300px;border:1px solid #eee;overflow:auto;width:569px;margin:1.3em 0 1.5em;line-height:1.6em}
9. Simpan Template

Ket:
Ukuran max-height bisa sobat ganti dengan kemauan sobat

Selamat Mencoba!!! :D
Cara memasang scroll pada kotak komentar
Writter: Reggy
DMCA.com Orang pandai tau tata krama. Dilarang copy paste artikel tanpa seizin penulis!

11 comments Skip to comments

template ku kok ga ada kode #comments-block nya ya? padahal masih template bawaan blogcepot nih.

@wahid: silahkan :D
@bisnis: coba coba ganti template yang sudah ada #comments-block nya :D

Makasih buat infonya gan... kebetulan ane mau apus nih scrool boxnya..

siip gan bagus tutorialnya, salam kenal

kok disini gak pake scroll nya sob...?

Cara ini sudah dicoba sob, cuma form publishernya ikut kedalam scroll, punya trik tambahan lain Sob? agar form publishernya gak ikut ke dalam, TQ


kingroot install
new kingroot
kingroot pc
kingroot android
Rooting a device means we are restoring our device with new configurations.

Berkomentarlah dengan baik dan sopan. Dilarang oot dari artikel diatas. Komentar yang menyertakan link aktif maupun statis termasuk promosi akan langsung kami hapus.
Show Konversi Kode Hide Konversi Kode Show Emoticon Hide Emoticon